Senin, 24 Juni 2013

Tampil PD Dengan JilbabQu

 
 
 
 
 
 
 
 
 

Dokumentasi Ekspedisi Kampung Wisata Kota Bandung

Kegiatan Hangout malam di kampung wisata Cicadas Bandung bersama Abah Guntur seorang seniman hebat yang penuh inspiratif dan merupakan seorang pelatih bela diri pencak silat.
Wisata dan berphoto ria dengan background seni lukis di tembok rumah warga kampung wisata Cicadas.
Nongkrong bareng di warung warga, bisa jajan aneka makanan yang dijamin murah meriah n ga bakal nguras kocek dalam2.
Dimana pun dan gang mana pun tetap asyk buat nongkrong.
Kegiatan ibu2 rumah tangga bermain musik pake lisung di kampung Dago Pojok.
Banyolan khas ibu2 asli warga kampung Dago Pojok.
Anak-anak yang tengah melakukan persiapan memainkan musik calung.
Warga yang sedang menikmati hiburan kesenian yang ada di kampungnya.
Wisata Pasar Malam Andir
Wisata Kuliner Jajanan Kaki Lima, Murah Meriah, Enak, Banyak, dan Halal
Ekspedisi Jelajah Lingkungan dan Meninjau Sanitasi Pemukiman Warga
Jelajah wisata sawah
Nongkrong bareng dekat Sawah
Interaksi bareng warga
Wisata Gedung Sate Bandung
 Gd. PLN Jl. Asia Afrika Bandung
Wisata Bangunan Bersejarah dan Berbagai Museum di Kota Bandung
 Menyusuri jalan-jalan pusat Kota Bandung
 
Wisata Kota Tua Bandung
Wisata Hotel2 Tua di Kota Bandung (@ Savoy Homan Hotel)
Tugu Titik O Bandung
 
Wisata Kuliner Khas Kota Bandung
 
Founder and Penggagas Wisata Gang Kreatif Kota Bandung
(Rahmat Jabaril, Ockta Selviani, dan Ibrahim Ukrin)












Selamat Bergabung di Komunitas Hangout Malam Bandung,,,
Bagi anda semua yang merasa berjiwa muda, seneng tantangan, suka jalan2 malam, doyan wisata kuliner di bandung, punya segudang ide2 yang aneh tapi unik, kreatif, punya jiwa sosial yang tinggi, hobbie photo2 di kawasan Bandung. Pastinya kalau kamu merasa cocok dengan salah satu atau semua kriteria yang udah kita jabarin, berarti kamu termasuk orang yang kita cari buat gabung komunitas ini. 

Background Terbentuknya Komunitas Hangout Malam Bandung,,,
Berangkat dari pengalaman  Ockta, seorang mahasiswi Agribisnis UNPAD yang addicted banget sama jalan-jalan malam di berbagai jalanan pusat kota Bandung dan sekitarnya. Sejak masuk kuliah selain punya segudang aktivitas organisasi di kampusnya, dia juga aktif serangkaian kegiatan di luar kampus bersama kawan-kawannya dari berbagai kampus di Bdg dan dari luar kota seperti ITB, UNPAR, MARNAT, UPI, IT TELKOM, ITENAS, WIDYAUTAMA, UIN, LPKIA, LP3I, BUSINESS SCHOOL, UI, IPB, JAYABAYA, UNS and UGM (Sorry bagi kampus yang tidak tersebut, saking banyaknya sampai lupa, mohon dimaafkan ya kawand2). Bagi kawand2 yang sudah mengenal Ockta pastinya tau kalau dia lebih suka menghabiskan waktu di luar kampus ketimbang kuliah, makanya sering banget bolos kuliah and ujung2nya nitip absent ma kerabat dekatnya di kelas alhasil sering kena omel teman2nya dan juga dosennya. Dari hobbie bolosnya ini, maaf...maksudnya dari kegemaran aktivitas mengikuti kegiatan di luar kampus dan berkawand dengan teman2 di luar kampus, dia aktif mengikuti kegiatan lomba, seminar interaktif, maupun workshop. Padatnya kegiatan membuat Ockta lebih banyak menghabiskan waktunya dengan jalan-jalan dari tempat satu ke tempat lain and dari kota satu ke kota lain. 

Kegiatan yang paling menarik yang pernah diikuti Ockta adalah lomba Business Plan, gara2 kegiatan inilah yang membawa dia buat cari2 ide kreatif dari berbagai sudut kota Bandung, mulai dari karakteristik tempat2 nongkrong, mencicipi beragam kuliner khas kota Bandung, mempelajari desain2 bangunan & interior cafe and resto di Bandung, tempat2 wisata khas kota Bandung, menjelajahi keindahan gedung-gedung tua, dan aktif dalam berbagai kegiatan pameran dan event yang diselenggarakan pemerintah maupun swasta di kota Bandung. Bersama komunitas HIPMI PT dari UNPAD dan Sepuluh Pemuda yang digagas oleh Muhammad Fadhil Arief dari ITB, ockta seringkali melakukan ekspedisi ke kampung-kampung atau kawasan pinggiran kota Bandung yang memiliki karakteristik menarik jika dijelajahi satu persatu. Bandung sebagai kota terpadat punya segudang cerita menarik seputar pemukiman padat penduduk yang biasanya identik dengan kawasan kumuh, jauh dari hingar bingar modernisasi, sanitasi yang kurang baik, rumah tinggal yang kondisinya kurang layak huni, dan beberapa masalah lainnya. Akan tetapi jika kita susuri kawasan tersebut pada malam hari tentunya ada perbedaan atau keunikan yang bisa anda rasakan sendiri ketika punya keinginan untuk menyusurinya. Ockta telah merasakan suasana wisata gang rumah warga wilayah padat penduduk yang sangat otentik, perbedaan budaya dan kekerabatan para warga kampung pinggiran, keunikan lika-liku estetika perumahan warga dan lingkungannya, serta mencicipi berbagai kuliner unik, enak dan harganya sangat terjangkau. Banyak hal yang ingin Ockta bagi bersama teman-teman semua yang punya keinginan buat gabung di komunitas ini. Semoga dalam waktu dekat ini setelah terbentuk komunitas Hangout Malam Bandung Angkatan I, kita bersama-sama akan menggelar kegiatan Wisata Gang dan Kota Tua di Bandung, saya harap ke depannya banyak serangkaian kegiatan positif yang seru bisa kita lakuin bersama-sama. Sehingga Kota Bandung bisa lebih dikenal di berbagai pelosok wilayah Indonesia hingga mancanegara dengan adanya Komunitas Hangout Malam Bandung ini. Aamiin...Semoga,,

Bagi teman-teman yang tertarik untuk bergabung menjadi komunitas bisa daftar ke 
CP: Ockta Selviani
No. HP : 08562219920
Biaya pendaftaran anggota :
- Pelajar/Mahasiswa : Rp. 40.000,-
- Umum : Rp 50.000,-
Pembayaran biaya pendaftaran dapat dilakukan melalui transfer via rek. BCA 437-1360-519 atas nama Nun Azwar. Harap konfirmasi ke CP setelah melakukan transfer, dengan cara sms NAMA (Spasi) HANGOUT-1(Spasi)Alamat Email .

Setelah Konfirmasi lewat sms silahkan kirimkan formulir pendaftaran yang telah kami kirim lewat email kalian para calon anggota ke ockta.selviani@gmail.com

Format Pendaftaran dari kami sebagai berikut :
PENDAFTARAN ANGGOTA KOMUNITAS HANGOUT MALAM BANDUNG ANGKATAN I 2013
Catatan: Diharapkan semua data di bawah ini diisi dengan sebaik-baiknya, dianjurkan untuk tidak mengosongkan data yang telah dibuat ini. Terima kasih.
Nama Lengkap
:

TTL
:

Sekolah/Kampus/Instansi
:

Alamat Rumah
:


No.HP/Telp.Rumah
:

Email
:

Website
:

YM/Facebook/Twitter
:

Hobbie
:


Ambition
:


Kuliner makanan favorit di bdg
:


Kuliner minuman favorit di bdg
:


Alasan anda masuk komunitas
:


Saran & Harapan untuk Kegiatan Komunitas
:

Fas Photo ukuran (3x4)
:








Keanggotaan berlaku seumur hidup, adapun keuntungan yang dapat diperoleh dari keanggotaan komunitas ini :
  1. Memperluas link, pertemanan, dan jadi forum silaturahmi sesama warga kota Bandung maupun luar Bandung.
  2. Berkesempatan untuk menjelajah sudut2 kota BANDUNG yang jarang dikenal oleh warga kota Bandung atau warga Indonesia.
  3. Menyusuri tempat2 nongkrong unik dan menarik baik berbagai tempat kuliner maupun wisata murah meriah.
  4. Bagi yang memiliki bisnis dapat dibantu pemasarannya lewat jaringan luas kami yang sudah terbentuk baik dalam Kepengurusan Dinas Koperasi, Kementrian Perdagangan, Sindikat Kuliner, HIPMI Jabar, dll.
  5. Berkesempatan untuk memperoleh informasi sekaligus mengikuti kegiatan seminar dan pelatihan kewirausahaan.
  6. Berhak mendapat konsultasi bisnis.
  7. Berkesempatan menjadi team leader buat mengadakan event2 yang berhubungan dengan wisata Kota Bandung yang memperoleh support dari Dinas Pariwisata Kota Bandung.
Terima Kasih kawand2 semua, kami tunggu kalian dari berbagai kawasan Kota Bandung dan Luar Kota Bandung untuk bergabung. Pendaftaran anggota Hangout Malam Bandung Angkatan 1 ini ditutup sampai tanggal 31 Agustus 2013.


Sabtu, 22 Juni 2013

Riwayat Hidup Ockta Selviani

Perkenalkan saya Ockta Selviani, seorang profesional muda di bidang konsultasi pengembangan bisnis ukm dan project business development untuk kepentingan instansi pemerintah maupun swasta. Saya saat ini menjalani aktivitas sebagai pengajar dan consultant team untuk menangani berbagai event. Berikut adalah riwayat hidup saya sebagai bukti bahwa saya memiliki talenta untuk mengembangkan potensi anda para generasi muda.

PERSONAL PARTICULAR

Full Name (as in KTP / passport)       : Ockta Selviani
Sex                                                      : Female
Address                                               : JL. H. Ibrahim Adjie No. 32  
Bandung                   
Postal Code                                         : 40272
Hand Phone Number & Home           : +628562219920
E-Mail                                                 : ockta.selviani@gmail.com
Race                                                    : Melayu
Nationality                                          : Indonesian
Date Of Birth (DD-MM-YYYY)          : 20-10-1990               
Place Of Birth                                     : Bandung
Marital Status                                      : Single


                       EDUCATION BACKGROUND

LEVEL
SCHOOL / INSTITUTE
FROM
TO
QUALIFICATIONS OBTAINAED
Basic
Play Ground Al - Fajar
1995
1996
-
Primary
Elementary School  Cicadas IV
1996
2002
-
Secondary
Junior High School  20 Bandung
2002
2005
-
Tertiary
Senior High School 14
Bandung
2005
2008
Science  Education
Others
Padjadjaran University
2008
2012
Agribusiness

EMPLOYEMENT HISTORY

PERIOD
NAME & LOCATION OF COMPANY
POSITION HELD
REASON FOR LEAVING
January − August
2009
AMPERA
Operational Management  Staff
-
April 2010 − June
2011
Sri Rejeki Catering
Chef assistant
-
June − July
2010
Delon Garment
Production Staff
-
September 2010 − February
2011
Sundanese
Marketing Manager
-
August 2010 – Now
DIETA FAST
Marketing and Purchasing
-
October 2010 − Now
ABAH LAHOR (Pure Milk)
Purchasing and Distributor
-
January – July 2011
Home Choc
OWNER
-
April – July 2011
Direktorat Jendral PU BBWSC
Agricultural Extension
-
July 2011 – April 2012
Home Choice
Operational Manager
-
April – May 2012
A Plus Management
Junior Business Analyst
-
May –December 2012
Cipto Dwi Nusantara Ltd.
Business Development
-
December 2012 – March 2013
PT. TRANS SENTRA USAHA
RND
-




ORGANIZATION HISTORY

PERIOD
ORGANIZATION NAME
POSITION HELD
August 2002 – June 2003
Pencak Silat (Mande Muda)
Secretary
January – July 2004
English Club
Secretary
September 2005 – June 2006
DKM SMA Negeri 14 Bandung
Coordinator of Decoration Design
July 2006 – June 2007
Lingkup Seni Sunda
Secretary
March 2009
L3B(Lomba Lintas Lembah dan Bukit)
Coordinator of Games
March 2009 – February 2010
Camelion Event Organizer
Coordinator of Event
August 2009 – January 2010
BEM-KMFP UNPAD
Human Resource Development and Organizational
August 2009 – January 2010
HIMAPRO-SOSEK FAPERTA
Marketing
February – October 2010
HIMPRO-Business Club FAPERTA
Publication
October 2010 – April 2011
D’RITEL BISNIS CLUB
Marketing
October 2010 – April 2011
BEM-KMFP UNPAD
Business Development
November – December 2011
WMI (Wirausaha Muda Indonesia)
Secretary
November 2011 – June 2012
HIPMI PT UNPAD (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia)
Coordinator of Agribusiness Management
December 2011 − Now
Sepuluh Pemuda
Coordinator of Agribusiness Management
March 2012 − Now
Bandung Creative Center
Advocacy Team




TRAINING EXPERIENCE AND ACHIEVEMENTS EVER ACHIEVED
PERIOD
DESCRIPTION
3 – 9 February 2007
Participants hockey championship between students of Bandung and its surroundings
2007
Participants Villa Merah Empowered Camp
 25 – 29 March 2007
Junior hockey team players in West Java
14 – 16 December 2007
Second Champion in Championship Hockey UNPAD
 April 2008
Participants self-motivation "Achieve Success  National Exam 2008 with Mind Power"
2008
Participants with the best value on TRY OUT for high school program

9 December 2008
Organic Agriculture Training Participants

2 December 2009
Workshop participants entrepreneur Agrifest "Fostering Entrepreneurship in the Student and Training Business Plan”

25 – 26 November 2009
International Conference on Agriculture at the Crossroad

2009
Higher pass the selection team PMW Sundanese "Original Equipment Supplier For Region Indonesia"
5 December 2009
Event organizers Pizza Maker "PAPA Rons KITCHEN TOUR”

18 December 2009
Events Committee PT. Sinar Mas Road to Faperta UNPAD

17 February 2010
Participants PPKTIM (Scientific Writing Training)

2 – 4 March 2010
Participants PKM (Student Creativity Program)

10 – 12 May 2010
Higher pass the selection team PKMK Sundanese "Original Equipment Supplier Region Indonesia 2010"

8 May 2010
Participation awards stand at the agriculture event 2010

2009 - 2010
Appreciation for the dedication of the BEM KMFP UNPAD
18 March 2011
Participants Talk Show HKI

2011
Winner Entrepreneur Award culinary categories
19 March 2011
Public Relations Committee for Youth to the Earth L3B (Race Across the Valley and Mount)

14 – 15 June 2011
Guest participants nationally and declarations Hipmi PT "Bring Determination of National Entrepreneurship Building"

2011
The selection team PKMK Home Choice "Home Business Chocolate Lovers"

17 – 23 October 2011
Youth Entrepreneurship (Promag
2011)
23 October 2011
Participants DANPUSDIKHUB Kodiklat Army Training

28 October 2011
Participants of the National Seminar "Innovation Healthy Snacks Made with Local Elementary Balanced Nutrition"
5 – 8 May 2012
Entrepreneurship Training
23 – 26 April 2012
Marketing Management Training
4 – 7 June 2012
 Branding and Packaging Training






                        LANGUAGE AND OTHER SKILLS

LANGUAGE
SPOKEN
WRITTEN
Excellent
Good
Fair
Excellent
Good
Fair
English
-
X

-
X

Other Skills
I was able to work well within a team or individually and be able to communicate well. In addition, I hold fast to principle of professionalism in the work and willing to give a commitment to the advancement of a better company, trying on time, discipline and responsibility for my work. I love doing the work especially challenging job that requires me to go straight to the field or go to various places to expand cooperation with other agencies.
Computer Knowledge  : Microsoft Office (Word, Excel, Power point, Publisher),     Picaso 3, Corel draw X4, SPSS 16 and Photo Editing.
Hobbies or Interest       : Reading, Painting, Drawing, and Singing